Apa teman-teman sering dikasih tugas sama sekolah? Tetapi teman-teman tidak bisa mengerjakannya? Sebenarnya ada beberapa strategi untuk menyelesaikan pertanyaan tsb, salah satunya adalah dengan belajar kelompok. Di samping itu, melihat kunci jawabannya di google bisa saja jadi cara yang baik sekarang ini.
Btw, kami telah menyusun 1 cara menjawab dari Apa yang menarik dari persahabatan antara daud dan jonathan ? . Silakan pelajari jawabannya selengkapnya di bawah:
Apa Yang Menarik Dari Persahabatan Antara Daud Dan Jonathan ?
Jawaban: #1:Jawaban:
Pertempuran telah usai, dan keheningan pun meliputi Lembah Elah. Angin sepoi-sepoi berembus menerpa perkemahan pasukan Israel. Siang itu, Raja Saul berkumpul bersama beberapa anak buahnya dan putra sulungnya, Yonatan. Di antara mereka, seorang gembala muda sedang bercerita dengan sangat seru. Anak muda yang penuh semangat itu bernama Daud. Saul terkagum-kagum dengan setiap kata yang keluar dari mulutnya. Tapi bagaimana dengan Yonatan? Selama ini, dialah pahlawan yang membawa kemenangan bagi umat Allah. Namun kali ini, pahlawannya adalah Daud yang masih muda. Dia baru saja membunuh si raksasa Goliat! Apakah Yonatan iri karena semua mata tertuju kepada Daud?
Reaksi Yonatan mungkin di luar dugaan Saudara. Alkitab mencatat, "Begitu Daud selesai berbicara kepada Saul, Yonatan dan Daud menjadi sahabat yang akrab, dan Yonatan mulai menyayangi Daud seperti dirinya sendiri." Yonatan memberikan baju perangnya kepada Daud. Dia bahkan menghadiahkan busur panahnya, sesuatu yang berharga baginya karena dia seorang pemanah yang hebat. Tak hanya itu saja, Yonatan dan Daud membuat perjanjian untuk bersahabat dan mendukung satu sama lain.—1 Samuel 18:1-5.
Inilah awal dari salah satu persahabatan terindah yang pernah dicatat dalam Alkitab. Hamba-hamba Allah sangat menghargai persahabatan. Kita semua perlu memilih teman dengan bijak. Kita juga perlu menjadi teman yang setia dalam suka dan duka. Persahabatan seperti itu bisa menguatkan iman kita di dunia yang egois ini. (Amsal 27:17) Itulah yang akan kita pelajari dari Yonatan.
Penjelasan:
maaf kalo salah

Kalau kamu mempunyai pekerjaan rumah lainnya, silahkan temukan juga cara menyelesaikannya disini.
Silahkan di-bookmark dan share ke teman lainnya ya ...
Posting Komentar